Kapanlagi.com - Kepergian Jacky Zimah tentu menjadi duka bagi banyak orang. Terutama para penggemar musik dangdut. Hits di era tahun 80-an, Jacky punya segudang lagu hits yang disukai masyarakat.
Penyanyi senior yang dikenal dengan nama lengkap Hamdan Attamimi tutup usia pada Selasa, 1 Juli 2025, pukul 12.00 WIB. Kepergian Hamdan ATT tak hanya meninggalkan duka bagi keluarga tercinta tetapi ...